Arabic Pad adalah program editor sederhana seperti notepad, tetapi dirancang untuk menulis Arab [Unicode] teks. Lebih mudah untuk diingat posisi hurufnya karena mengikuti huruf-huruf yangberlaku di Indonesia, berbeda dengan Arabic Keyboard, yang letak huruf tidak mendekati karakter di keyboard Indonesia. Jadi program Arabic Pad merupakan solusi bagi anda yang ingin belajar menulis arab. Program ini juga program yang cocok untuk mempersiapkan peserta didik kita untuk mengikuti lomba LK TIKI (Lomba Komputer Islami) Berikut adalah susunan huruf arab di keyboar dengan menggunakan Arabic Pad 1.03.
Jika anda menghendaki programini untuk di download, silahkan download gratis dengan cara menekan tombol download berwarna merah di bawah.
Posting Komentar